UKM Litbang

Latar Belakang

UKM Litbang adalah UKM yang  bergerak di bidang Pendidikan di Institut Bisnis dan Informatika Kwik Kian Gie. UKM Litbang adalah organisasi yang menjunjung tinggi rasa kekeluargaan dan akan mendukung kalian dalam mengembangkan potensi serta keterampilan yang kalian miliki.

litbang

Visi

  1. Menjadikan UKM Litbang sebagai UKM yang bermanfaat bagi masyarakat luas dalam segi ilmu pengetahuan.
  2. Menjadikan anggota UKM Litbang sebagai generasi muda yang memiliki keterampilan dan berwawasan luas.

Misi

  1. Memaksimalkan hasil karya riset UKM Litbang agar menjadi data yang akurat dan up-to-date.
  2. Menyelenggarakan acara eksternal yang bermanfaat bagi masyarakat luas terutama pada generasi milenial.

Kontak Sosial Media

Youtube           : Ukm Litbang

Instagram        : @ukmlitbangg

Tiktok              : @ukmlitbangg

 

Aktivitas

  • Rapat mingguan
  • Fellowship (1x setiap bulan)
  • Birthday Litbang
  • Makrab

Prestasi

  • UKM dengan event talkshow terbesar selama 3 tahun berturut-turut (Inception 2016, Expressional 2017, Expressional 2018)
  • UKM pertama yang mengadakan webminar di Institut Bisnis dan Informatika Kwik Kian Gie.